Review Pasta Kacang Merah Karya Durian Sukegawa
Obatnya didatangkan dari Amerika. Tapi penyakit itu meninggalkan sisa, contohnya jari-jariku ini. Tokue mengucapkan kalimat tersebut dengan santai. Jari-jarinya memang bengkok, tidak seperti jari normal manusia lain pada umumnya. Orang lain pasti akan melihatnya seperti orang yang terlahir dengan jari bengkok. Namun, siapa sangka ternyata… Selengkapnya »Review Pasta Kacang Merah Karya Durian Sukegawa